Mengapa Kami Mulai Memakai Makeup?



Saat ini trend make-up sedang menggilai kaum hawa dan juga adam. Berbagai jenis make-up diperkenalkan dari tampilan make-up simple hingga maku-up karakter. Tidak jarang kreasi meke-up challage juga menjadi sebuah trend di sosial media seperti tik-tok.

Berbagai produk kecantikan marak dipromosikan di pasaran baik melalui toko, sosial media maupun ikonik kecantikan seperti beauty vlogger. Hingga make-up sudah menjadi lifestyle di era modern.

Namun yang menjadi pertanyaan baik untuk pengguna riasan maupun bukan pengguna, kapan make-up mulai diperkenalkan?, apakah para filsuf pernah menentukan tren riasan? Secara historikalnya make-up memiliki perjalanan yang cukup panjang.

Untuk memahami asal mula make-up, kita perlu menjelajahi waktu sekitar 6.000 tahun. Kosmetik di Mesir kuno, di mana riasan berfungsi sebagai penanda kekayaan yang diyakini menarik bagi para dewa. Ciri khas eyeliner yang rumit dari seni Mesir muncul pada pria dan wanita sejak 4000 SM. Pemerah pipi, bedak putih untuk mencerahkan warna kulit, dan eye shadow semuanya telah populer digunakan pada masa itu.

Kemudian kosmetik juga sudah menjadi tradisi orang-orang Romawi Kuno. Produk kebersihan seperti sabun mandi, deodoran, dan pelembab digunakan oleh pria dan wanita. Pada waktu itu wanita didorong untuk meningkatkan penampilan alami mereka dengan menghilangkan bulu tubuh.

Namun dalam sejarah romawi memiliki perspektif lain terhadap kosmetik. Misalnya saja produk rias seperti pemerah pipi dikaitkan dengan pekerja seks dan karenanya dianggap sebagai tanda tidak tahu malu. Dimana pandangan ini telah menjadi tema umum dalam puisi dan drama komik Romawi.

Seperti Penyair elegis Sextus Propertius, misalnya, yang menuliskan bahwa "tampak seperti yang diberikan alam kepada mereka selalu menjadi yang terbaik". Dan filsuf Seneca the Younger, dalam sepucuk surat kepada ibunya, memuji fakta bahwa dia "tidak pernah mengotori wajahnya dengan cat atau kosmetik".

Pandangan Romawi tentang kosmetik ini kemudian berakar pada Stoicisme, sebuah filosofi yang mengedepankan kebaikan moral dan akal manusia. Stoa menganggap keindahan secara intrinsik terkait dengan kebaikan. Sementara bentuk fisik yang menarik mungkin diinginkan, "kecantikan" sejati malah dikaitkan dengan tindakan moral.

Menghias tubuh dengan kosmetik menyiratkan kesombongan atau keegoisan yang bagi orang Stoa, tidak diinginkan. Perspektif ini kemudian dalam sejarahnya cukup memengaruhi opini mainstream tentang kosmetik saat ini.

Tidak semua orang Romawi pada waktu itu cukup tahan terhadap riasan dan sebagian dari mereka masih terus memerahkan pipi mereka, memutihkan wajah mereka, dan garis mata mereka. Namun ideal Stoic lebih  condong ke arah apa yang sekarang kita sebut "makeup no make-up look" menggunakan produk perawatan kulit dan perlengkapan mandi lainnya untuk meningkatkan penampilan alami seseorang, bukan untuk menghias-nya.

Pola terhadap pro dan kontra atau pun merangkul dan menolak riasan terus bergulir hingga di dunia Barat. Kosmetik begitu populer di Kekaisaran Bizantium sehingga warganya mendapatkan reputasi internasional untuk kecantikan.

Kemudian era Era Renaisans usaha kecantikan semakin meluas hingga muncul pewarna rambut dan pencerah kulit yang sudah tidak lagi secara alami. Namun beberapa produk kecantikan mengandung unsur kimia. Gerakan meluas lainnya terhadap kosmetik muncul pada pertengahan abad ke-19, ketika Ratu Victoria dari Inggris menyatakan riasan sebagai vulgar dan kuno. Setelah ini diam-diam tetap melakukan riasan.

Baru sekitar tahun 1920-an kosmetik seperti lipstik merah dan eyeliner gelap, masuk kembali ke arus utama. Ketika industri kecantikan memperoleh pijakan finansial, seringkali produk kecantikan di perjual belikan secara individu.

Dalam perjalanannya Kosmetik menuai berbagai diskursus pro dan kontra. Bagaimana kosmetik dianggap sebagai sisi yang cukup sinis. Seperti adanya strata sosial, bujuk rayu, ego dan lain sebagainya. Meskipun pandangan ini masih kita temui dalam dialektika hari ini, tetapi dalam perkembangannya kosmetik telah mengambil sisi yang cukup berbeda.

Dalam berbagai wacana kosmetik yang diperkenalkan melalui media masa, sekarang kosmetik diproduksi dan di-iklankan, dengan membujuk wanita untuk mengambil pandangan yang berlawanan: kosmetik adalah kebutuhan. [Gita Fajriyani]

KOMENTAR

Name

17 agustus,1,2021,4,2023,1,2024,1,22 Mei 2019,1,ab,1,Abu Nawas,1,academy,1,Advertorial,4,AFI,3,ai,5,al-ghazali,1,al-ikhlas,1,Al-Qur'an,4,Albert Camus,3,Albert Estein,2,Anak,1,Anak laki-laki,1,Analisis Utama,2,Animal Farm,1,aqidah dan filsafat islam,3,Artificial Intellgence,3,Artikel,525,Artikel sastra,1,atribut,1,audiensi,6,bali,3,Banding UKT 2023,2,banjir,2,bantuan ukt,2,Beasiswa,17,Begadang,1,belajar,5,berdoa,2,Berita,1583,berita potret,1,biografi,1,bonus demografi,1,buku,4,bulan muharram,2,Bulan Ramadan,10,calon wisudawan,1,camaba,10,camaba 2022,2,camaba 2023,1,Carl jung,2,ceremony,1,cerpen,30,Corona virus,65,critical thingking,1,cumlaude,2,cybersecurity. internet,1,darurat pernikahan dini,1,Daun kelor,1,dekan fuhum,1,dema,12,Demokrasi,1,demonstrasi,1,digital,2,diklatpimnas,1,diskon,1,Dokumen,1,dosen,2,dsign,1,Edukasi Seksual,1,ekologi,1,ekosistem,1,EkspreShe,35,era digital,1,Essay,121,fakultas kedokteran,5,Fasilitas,2,Fasilitas PKM,2,fdk,1,feature,2,film,5,Filsafat,38,FITK,1,fresh graduate,3,FUHUM,51,FUHum fest,2,FUPK,7,Gadis Kretek,1,Gagal Wisuda,3,gaya hidup,3,gender,2,General Library,2,Generasi Milenial,31,George Orwell,1,globalisasi,1,graduation cap,1,greencampus,1,Guru,3,hak cipta buku,1,Harapan,2,Hari Buku Internasional,1,Hari Buruh,1,Hari Buruh Internasional,3,hari guru,1,hari ibu,1,Hari Jumat,1,Hari Kartini,1,hari kemerdekaan,2,hari pahlawan,4,Hari Perempuan Internasional,1,Hari Raya,12,Hari Santri,6,Hari Santri Nasional 2022,6,Hari Sumpah Pemua 2022,2,heroisme,1,Hukum,1,Ibnu Sina,1,ide bisnis,1,idul adha,9,Ilmu Falak,1,Ilmu Pengetahuan,89,Imam Nawawi,1,Imlek,2,indonesia,4,info beasiswa,2,info kos ngaliyan,1,inspiratif,1,internasional,5,islam,2,isra' mi'raj,2,Iwan Fals,1,jawa timur,1,Jerat Hukuman,1,judul skripsi terbaik,4,Jurang Asmara,2,Kahlil Gibran,2,Kapitalis,1,Kasus Birokrasi,1,Keagamaan,74,Kebahagiaan,3,kebaya,1,kebudayaan,7,kecantikan,1,kecerdasan,2,Kedokteran,1,kekerasan seksual,2,kekerasan seksual anak,1,kemanusiaan,2,kemerdekaan,2,kerja,1,kesadaran,8,Kesehatan,27,KI Hajar Dewantara,1,KIP-K,6,Kitab Allah,1,kkl,12,KKN,20,Klarifikasi,2,Komunikasi,3,konten vidio,1,kopi,1,Korean Wave,1,korelasi,1,Korelasi 2023,3,Korupsi dosen,1,kos,1,ksr,1,KTT G20,3,KUHP,1,Kuliah,11,Kuliah luar negeri,4,Kuliah Online,21,Kuliah tatap muka,2,kuliner,1,kupi,1,kurban,3,Lahan Parkir,3,leaders declaration,1,liburan,2,lifestyle,1,Literasi,2,Logo HSN 2022,1,lukisan,1,Lulus Cepat,12,ma'had,9,maba 2023,6,maba2022,3,Machiavelli,1,Mahasiswa,632,mahasiswa baru,13,makna hidup,1,makna kembang api,1,Maksiat hati,1,Masa Jabatan,1,Masjid Kapal,1,media sosial,2,Membaca cepat,1,Mendikbud,1,mengingat,1,mental,2,Menulis,1,menwa,1,metaverse,1,modernitas,1,motivasi,8,Muhammad,6,Muhammad Iqbal,1,Munaqosah,2,Musik,1,Nabi Muhammad,2,nasional,15,natal,1,New Normal,18,Ngaliyan,5,Oase,387,Olahraga,2,Opini,251,opini mahasiswa,22,ORKM,2,ormawa,1,orsenik,24,outfit,1,pameran isai,1,pancasila,2,Pandemi,5,PBAK,29,PBAK 2022,5,pbak 2023,14,Pedagogi,1,peluang,1,Pemalsuan,5,Pembayaran UKT,1,Pemilu 2024,3,pemuda,2,Pendidikan,12,penemuan ular,1,pengembangan diri,7,Penjara,1,Penyair,1,Penyesuaian UKT 2022,3,perang ukraina,1,Perempuan,7,peringatan harlah NU,1,pernikahan dini,1,perpustakaan,1,Pertemanan,1,Pidana,1,Plagiasi Rektor,1,PMB,9,politik,5,pondok pesantren,4,pormawa,1,Post-truth,1,Potret Berita,11,potret wisuda,5,ppb,6,praktikum,1,Pramoedya Ananta Toer,1,presidensi,1,profesi,2,Psikologi,34,Puasa,9,Puasa Ramadan,45,Puisi,144,Quotes,1,qurban,1,ramadhan 2023,9,Ramadhan 2024,1,Rasulullah,1,recriutment,2,recruitment,4,refrensi,1,regulasi,1,rektor,7,Resensi,22,Resensi Buku,21,Resensi Film,29,revolusi industri,1,Riset,5,SAA,1,Sahabat,2,Sampah Juras,2,santri Ma'had,4,Sastra,119,Second Sex,1,sedekah,1,sejarah,1,sema,4,Semarang,179,Shalawat,1,Sidang,2,Sistem akademik,1,SK Jabatan 6 Bulan,1,SK Wajib Mahad,11,skill,1,Skripsi,18,sky,1,socrates,2,sosial,2,Sosok,2,stoic,1,sufisme,2,sukses,2,sumpah pemuda,2,Surat Pembaca,9,tafsir,6,Tafsir Misbah,1,Tafsir Surah Fatihah,2,Tahun baru,3,Taman Entrepreneur FEBI,1,TandaTangan,4,tasawuf,2,Taubat,1,teater,7,Teknologi,42,teladan,1,tips,4,Toefl-Imka,21,tokoh,1,Toxic,1,TP,1,tranformasi energi,1,Tugas Akhir,16,UHN,2,UIN Walisongo,749,UIN Walisongo Semarang,19,ujm,2,UKM,11,ukt,33,UKT 2024,2,UKT tinggi,1,ular piton,1,upz,1,video,2,Wajib mahad,4,wali camaba,2,wali wisuda,5,Walisongo Center,2,wanita,1,William Shakespeare,1,Wisuda,110,wisuda 2022,15,wisuda 2023,6,wisuda 2024,6,wisuda offline,5,wisudawan terbaik,28,Writer's block,1,Zodiak,3,zoom meeting,1,Zuhud,1,
ltr
item
IDEApers: Mengapa Kami Mulai Memakai Makeup?
Mengapa Kami Mulai Memakai Makeup?
Berbagai jenis make-up diperkenalkan dari tampilan make-up simple hingga maku-up karakter. Tidak jarang kreasi meke-up challage juga menjadi trend.
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEiRcxMcwKMuKic9TtcTeCvMg6if5DuOAFYt5v6Kxrg-SI8sjK14xMZdpDpQNqhV3NXqHaQkRLN129ygystlmgSuRwF_SmsH4esF1nQ27b_vuPmG1vjJVChRqMcskkgKns4I2Qt7UXDE1h9qUHqCCeULgwKem7SAFDM5t0s_BG7C47jjhQRoMWljrQJlWw=s320
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEiRcxMcwKMuKic9TtcTeCvMg6if5DuOAFYt5v6Kxrg-SI8sjK14xMZdpDpQNqhV3NXqHaQkRLN129ygystlmgSuRwF_SmsH4esF1nQ27b_vuPmG1vjJVChRqMcskkgKns4I2Qt7UXDE1h9qUHqCCeULgwKem7SAFDM5t0s_BG7C47jjhQRoMWljrQJlWw=s72-c
IDEApers
http://www.ideapers.com/2022/03/mengapa-kami-mulai-memakai-makeup.html
http://www.ideapers.com/
http://www.ideapers.com/
http://www.ideapers.com/2022/03/mengapa-kami-mulai-memakai-makeup.html
true
2845694181721974662
UTF-8
Lihat Semua Tidak Ditemukan LIHAT SEMUA Baca Balas Batalkan Komentar Hapus Oleh Beranda HALAMAN BERITA Lihat Semua BERITA TERKAIT RUBRIK ARSIP SEARCH SEMUA BERITA Tidak ditemukan Beranda Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Ming Sen Sel Rab Kam Jum Sab Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Aug Sep Okt Nov Des baru saja 1 menit lalu $$1$$ minutes ago 1 jam lalu $$1$$ hours ago Kemarin $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago lebih dari 5 minggu lalu Followers Follow KONTEN INI PREMIUM Share sebelum membuka Salin semua kode Pilih semua kode Semua kode telah disalin. Tidak bisa disalin