Kamu Kordes KKN? Ini Suka dan Duka yang Akan Kamu Alami


Teman-teman yang sudah melaksanakan KKN, mungkin masih terbayang hal-hal lucu bahkan menjengkelkan.  Terutama ketika menjadi kordes, sang ketua, yang memimpin posko KKN.

Dalam pembentukan struktur kepengurusan posko KKN, seringkali terjadi aksi saling lempar jabatan kordes. Status kordes seakan ditakuti oleh para peserta KKN. Padahal di balik stigma itu, terdapat suka dan duka yang hanya bisa dirasakan oleh kordes. Seperti apa pahit-manis jadi kordes, simak tulisan berikut ini.

1. Pengalaman Jadi Pemimpin

Tidak semua orang memiliki jiwa kepemimpinan, sekalipun ia orang yang cerdas. Menjadi kordes secara tidak langsung melatih jiwa kepemimpinan seseorang. Bisa karena terbiasa, seperti itulah jiwa kepemimpinan perlu dilatih sehingga mengakar dalam jiwa. Kordes sendiri adalah wahana kecil untuk melatih hal itu, menuju ruang lingkup yang lebih luas. Beruntung banget nih buat teman-teman yang pernah jadi kordes, bisa jadi Anda adalah calon pemimpin masa depan.

2. Paling Dekat dengan Lurah

Kordes tentu harus sering berkoordinasi dengan pejabat-pejabat kampung, lurah misalnya. Jadwal komunikasi yang intens dengan lurah membuat kordes lebih dikenal daripada yang lain. Tak perlu ditanya, untuk sekedar makan dan rokok lurah tak segan untuk memberi (walaupun seadanya). Lebih lagi kalau lurahnya punya anak gadis, cantik lagi, bisa-bisa kordes dijodohin sama anaknya. Pulang KKN bawa pengalaman sekaligus istri, luar biasa kan.

3. Paling Dikenal Masyarakat

‘Artis dadakan’, saking seringnya berkomunikasi dengan masyarakat, kordes jadi dikenal banyak masyarakat. Apalagi kalau ia sering caper (cari perhatian), dijamin deh, selama seminggu kaum hawa bakalan banyak yang kesemsem sama kordes (kalau ada kaum adam yang ikut kesemsem juga, itu resiko Kordes).

4. Jadi Bahan Omelan

Kordes harus siap kuping panas, bukan kena air panas atau disetrika, tapi harus ikhlas dengerin orang ngomel-ngomel karena tindakan anggota. Kordes juga harus siap jadi orang pertama yang diuber-uber warga kalau ada masalah di posko KKN.

5. Paling Terkuras Tenaga dan Pikirannya

Pulang KKN berat badan turun 5 kg, teman di media sosial pada comment, “ih kamu sekarang tinggal tulang, jarang makan ya?”. Padahal, kita makan normal tiga kali sehari. Mereka enggak tahu kalau kita kurus karena ngenes mikir tanggung jawab jadi kordes. Rasanya 40 hari KKN udah kaya 40 tahun. Kordes yang habis KKN tapi gak jadi kurus, berarti ia kurang perhatian sama teman-temanya (think deeply).

6. Tidak Bisa Meningalkan Posko Lama-lama

Diam di Posko terlalu lama itu berbahaya, dapat membuat gila (opini penulis, benar enggak?). Kordes juga manusia, perlu refreshing. hang out sore, berkunjung ke posko lain, atau hanya sekedar berburu senja sekiranya dapat membuat pikiran fresh. Apalah daya, kordes harus sering standby di posko, untuk melakukan hal itu, kadang hanya menjadi angan-angan belaka. Akhirnya, hanya bisa nonton film jadul di laptop sembari nunggu di posko.

7. Orang Pertama yang Diburu untuk Ceramah

Masyarakat enggak mandang jurusan, atau pun keilmuan apa yang dipelajari mahasiswa di kampus. Bagi mereka mahasiswa adalah orang pintar yang tahu segalanya, termasuk ilmu agama. Tak jarang cah-cah KKN diminta oleh warga untuk mengisi ceramah pengajian, jika sudah seperti ini kordes harus siap mental. Sebagai pentolan posko yang dikenal masyarakat, kordes harus siap menjadi ustadz dadakan. Kalau enggak bisa gimana? Ustadz Google siap memberikan anda teks ceramah singkat. So, enggak usah khawatir, des.

8. Selalu dalam Posisi Dilematis

Kordes memang pemimpin, namun ia tak bisa semena-semena layaknya Pak Harto, terlalu mengikuti kehendak teman-teman juga bukan pilihan tepat. Ibarat hubungan, kordes itu ‘nggantung’ banget. Entah harus melakukan hal apa agar menjadi pilihan tepat untuk semua.

Buat teman-teman yang pernah jadi kordes mungkin hanya bisa mesem dikit, bernostalgia pahit manis menjadi seorang kordes. Buat teman-teman lain yang mau berangkat KKN, ada keinginan untuk jadi kordes? Kalau kalian suka memacu adrenalin, pastinya siap. Face it like a wisdom person. [Abdi]

KOMENTAR

Name

17 agustus,1,2021,4,2023,1,2024,2,22 Mei 2019,1,ab,1,Abu Nawas,2,academy,1,Advertorial,4,AFI,3,ai,6,Akreditasi,1,al-ghazali,1,al-ikhlas,1,Al-Qur'an,4,Albert Camus,3,Albert Estein,2,Anak,1,Anak laki-laki,1,Analisis Utama,2,Animal Farm,1,aqidah dan filsafat islam,3,Artificial Intellgence,3,Artikel,544,Artikel sastra,3,asian value,1,atribut,1,audiensi,6,bahasa,1,bahasa ibu,1,bali,3,Banding UKT 2023,2,banjir,2,bantuan ukt,2,Beasiswa,17,Begadang,1,belajar,5,berdoa,2,Berita,1624,berita potret,3,biografi,1,bonus demografi,1,buku,6,bulan muharram,2,Bulan Ramadan,10,calon wisudawan,1,camaba,10,camaba 2022,2,camaba 2023,1,Carl jung,2,ceremony,1,cerpen,31,copy writing,1,Corona virus,65,critical thingking,1,cumlaude,2,cybersecurity. internet,1,darurat pernikahan dini,1,Daun kelor,1,dekan fuhum,1,dema,13,Demokrasi,1,demonstrasi,1,digital,3,diklatpimnas,1,diskon,1,Dokumen,1,dosen,2,dsign,1,Edukasi Seksual,1,ekologi,1,ekosistem,1,EkspreShe,35,era digital,1,Essay,121,fakultas kedokteran,5,Fasilitas,3,Fasilitas PKM,2,fdk,1,feature,2,film,5,Filsafat,39,FITK,1,fresh graduate,3,FUHUM,58,FUHum fest,2,FUPK,7,Gadis Kretek,1,Gagal Wisuda,3,gaya hidup,3,Gen Z,2,gender,2,General Library,2,Generasi Milenial,31,George Orwell,1,globalisasi,1,graduation cap,1,greencampus,1,Guru,4,hak cipta buku,1,Harapan,2,Hari Buku Internasional,1,Hari Buruh,2,Hari Buruh Internasional,4,hari guru,1,hari ibu,1,Hari Jumat,1,Hari Kartini,3,hari kemerdekaan,2,hari pahlawan,4,Hari Perempuan Internasional,1,Hari Raya,12,Hari Santri,6,Hari Santri Nasional 2022,6,Hari Sumpah Pemua 2022,2,heroisme,1,Hukum,1,Ibnu Sina,1,ide bisnis,1,identitas,1,idul adha,11,Ilmu Falak,1,Ilmu Pengetahuan,90,Imam Nawawi,1,Imlek,2,indonesa emas,1,indonesia,6,info beasiswa,3,info kos ngaliyan,1,inspiratif,1,internasional,6,islam,2,isra' mi'raj,2,Iwan Fals,1,jawa timur,1,Jerat Hukuman,1,judul skripsi terbaik,6,Jurang Asmara,3,Kahlil Gibran,2,kalam fuhum,1,Kapitalis,1,Kasus Birokrasi,1,Keagamaan,74,Kebahagiaan,3,kebaya,2,kebudayaan,7,kecantikan,1,kecerdasan,2,Kedokteran,1,kekerasan seksual,2,kekerasan seksual anak,1,kemanusiaan,2,kemerdekaan,3,kerja,1,kesadaran,8,Kesehatan,28,KI Hajar Dewantara,1,KIP-K,7,Kitab Allah,1,kkl,12,KKN,23,KKN Internasional,1,KKN Nusantara,1,Klarifikasi,2,Komunikasi,3,konten vidio,1,kopi,1,Korean Wave,1,korelasi,1,Korelasi 2023,3,Korupsi dosen,1,kos,1,ksr,1,KTT G20,3,KUHP,1,Kuliah,12,Kuliah luar negeri,4,Kuliah Online,21,Kuliah tatap muka,2,kuliner,1,kupi,1,kurban,3,Lahan Parkir,3,leaders declaration,1,liburan,2,lifestyle,1,Literasi,3,Logo HSN 2022,1,lukisan,1,Lulus Cepat,12,ma'had,9,maba 2023,6,maba2022,3,Machiavelli,1,Mahasiswa,659,mahasiswa baru,18,Mahasiswa Meninggal,1,makna hidup,1,makna kembang api,1,Maksiat hati,1,Malaysia,1,mana 2024,1,Masa Jabatan,1,Masjid Kapal,1,media sosial,2,Membaca cepat,1,Mendikbud,1,mengingat,1,mental,2,Menulis,1,menwa,1,metaverse,1,modernitas,1,motivasi,8,Muhammad,6,Muhammad Iqbal,1,Munaqosah,2,Musik,1,Nabi Muhammad,2,nasional,25,Nasionalisme,1,natal,1,New Normal,18,Ngaliyan,6,Oase,401,Olahraga,2,omnibus law,1,Opini,255,opini mahasiswa,22,ORKM,2,ormawa,2,orsenik,24,outfit,2,pameran isai,1,pancasila,2,Pandemi,5,PBAK,29,PBAK 2022,5,pbak 2023,14,PBAK 2024,5,Pedagogi,1,pelecehan seksual,1,peluang,1,Pemalsuan,5,Pembayaran UKT,2,Pemilu 2024,3,pemuda,3,Pendidikan,17,penemuan ular,1,pengembangan diri,7,Penjara,1,Penyair,1,Penyesuaian UKT 2022,3,perang ukraina,1,Perempuan,7,peringatan harlah NU,1,pernikahan dini,1,perpustakaan,5,Pertemanan,1,Pidana,1,Plagiasi Rektor,1,Planetarium UIN Walisongo,1,PMB,10,politik,5,pondok pesantren,4,pormawa,1,Post-truth,1,Potret Berita,11,potret wisuda,5,ppb,7,praktikum,1,Pramoedya Ananta Toer,1,presidensi,1,profesi,2,Program Mahasiswa Internasional,2,Psikologi,36,Puasa,9,Puasa Ramadan,45,Puisi,159,Quotes,1,qurban,1,ramadhan 2023,9,Ramadhan 2024,1,Rasulullah,1,recriutment,2,recruitment,4,refrensi,1,regulasi,1,rektor,7,Resensi,22,Resensi Buku,21,Resensi Film,30,revolusi industri,1,Riset,5,SAA,1,Sahabat,2,Sampah Juras,2,santri Ma'had,4,Sastra,123,Second Sex,1,sedekah,1,sejarah,1,sema,5,Semarang,180,Shalawat,1,Sidang,2,Sistem akademik,1,SK Jabatan 6 Bulan,1,SK Wajib Mahad,11,skill,1,Skripsi,18,sky,1,socrates,2,sosial,2,Sosok,2,stoic,1,Student Mobility,1,sufisme,2,sukses,3,sumpah pemuda,2,Surat Pembaca,9,tafsir,6,Tafsir Misbah,1,Tafsir Surah Fatihah,2,Tahun baru,3,Taman Entrepreneur FEBI,1,TandaTangan,4,tasawuf,2,Taubat,1,teater,8,Teknologi,43,teladan,1,Thailand,1,tips,4,Toefl-Imka,22,tokoh,1,Toxic,1,TP,1,tranformasi energi,1,Tugas Akhir,16,UHN,2,UIN Walisongo,781,UIN Walisongo Semarang,33,ujm,2,UKM,12,ukt,35,UKT 2024,5,UKT tinggi,2,ular piton,1,upz,1,video,2,Wajib mahad,6,wali camaba,2,wali wisuda,5,Walisongo Center,2,wanita,1,William Shakespeare,1,Wisuda,112,wisuda 2022,15,wisuda 2023,6,wisuda 2024,16,wisuda offline,5,wisudawan terbaik,33,Writer's block,1,Zodiak,3,zoom meeting,1,Zuhud,1,
ltr
item
IDEApers: Kamu Kordes KKN? Ini Suka dan Duka yang Akan Kamu Alami
Kamu Kordes KKN? Ini Suka dan Duka yang Akan Kamu Alami
Dalam pembentukan struktur kepengurusan posko KKN, seringkali terjadi aksi saling lempar jabatan kordes. Status kordes seakan ditakuti oleh para peserta KKN. Padahal di balik stigma itu, terdapat suka dan duka yang hanya bisa dirasakan oleh kordes. Seperti apa pahit-manis jadi kordes, simak tulisan berikut ini.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhAO3-K9SZqCXDhlobK5HumSrRGAD-FAkwMpUwSEJiB6PHidVfEml__xqjumIfoGvwKC5Qama7hq8qHh9MzPf7yx0puJ1ipOqxtfmeeS9RFM6JRsaFYZ9CvBInZ88uaozhN0v3clrKBx-sW/s400/191304.png
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhAO3-K9SZqCXDhlobK5HumSrRGAD-FAkwMpUwSEJiB6PHidVfEml__xqjumIfoGvwKC5Qama7hq8qHh9MzPf7yx0puJ1ipOqxtfmeeS9RFM6JRsaFYZ9CvBInZ88uaozhN0v3clrKBx-sW/s72-c/191304.png
IDEApers
http://www.ideapers.com/2016/04/kamu-kordes-kkn-ini-suka-dan-duka-yang_17.html
http://www.ideapers.com/
http://www.ideapers.com/
http://www.ideapers.com/2016/04/kamu-kordes-kkn-ini-suka-dan-duka-yang_17.html
true
2845694181721974662
UTF-8
Lihat Semua Tidak Ditemukan LIHAT SEMUA Baca Balas Batalkan Komentar Hapus Oleh Beranda HALAMAN BERITA Lihat Semua BERITA TERKAIT RUBRIK ARSIP SEARCH SEMUA BERITA Tidak ditemukan Beranda Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Ming Sen Sel Rab Kam Jum Sab Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Aug Sep Okt Nov Des baru saja 1 menit lalu $$1$$ minutes ago 1 jam lalu $$1$$ hours ago Kemarin $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago lebih dari 5 minggu lalu Followers Follow KONTEN INI PREMIUM Share sebelum membuka Salin semua kode Pilih semua kode Semua kode telah disalin. Tidak bisa disalin